Menampilkan kualitas grafik yang tinggi, pastinya memerlukan smartphone dengan spesifikasi tinggi untuk bisa memainkan game dengan lancar.
Ada pun beberapa game battle royale ringan yang bisa dimainkan pada perangkat low spec. Langsung saja cek kumpulan game battle royale ringan berikut ini
1. PUBG MOBILE LITE
Tencent, sebagai developer dari game populer ini sudah merilis game PUBG yang lebih ringan, yakni PUBG LITE.
Pada versi Lite, game ini berukuran lebih kecil, memiliki jumlah pemain yang lebih sedikit, yakni maksimal hanya 60 orang saja dan tentu saja ukuran peta yang lebih kecil dari PUBG Mobile.
Game versi lite dibuat khusus untuk perangkat dengan spesifikasi rendah.
Jadi dengan adanya versi lite, player yang mempunyai smartphone spek rendah pun bisa merasakan keseruan game satu ini.
2. Free Fire Battleground
Fire Fire adalah game dari developer Garena. Dalam game ini jumlah pemain maksimal sebanyak 50 orang, jadi permainan lebih singkat hanya 10 menit saja. Free Fire telah mencapai 100+ juta unduhan di Playstore dan dengan permainan yang ringan menjadikan game battle royale terlaris dan populer saat ini.
Game ini bisa dimainkan pada smartphone dengan spek rendah, pastinya
akan memberikan pengalaman bermain yang nyaman dan juga menyenangkan.
3.Hopeless Land
4.CrossFire Legends
Game battle royale yang tak kalah seru yakni CrossFire Legends. Sudah diunduh lebih dari 10 juta orang di Play Store. Game ini cukup ringan dan smooth saat dimainkan di perangkat android dengan RAM yang terbilang kecil.
Menariknya, tak hanya mode Battle Royale yang bisa dimainkan pada game ini, tetapi kalian juga bisa memainkan mode lainnya seperti mode Mutand dan mode TDM.
5. Survival Squad
Survival Squad yakni game yang dikembangkan oleh Shenzen Bingchuan Network Co.,Ltd yang memiliki ukuran game yang cukup kecil. Menyajikan gameplay yang seru akan memberikan pengalaman bermain yang menyenangkan.
Itu lah 5 Game Battle Royale yang Bisa Dimainkan di Smartphone Spesifikasi Rendah. Selamat bermain!
Klik disini untuk membaca artikel menarik lainnya seputar game android
Artikel Lainnya
Post a Comment
Post a Comment