-->

Cara Transfer Saldo OVO ke DANA

Dengan adanya e-wallet OVO transaksi transfer atau pembayaran jadi lebih mudah, pengguna bisa dengan mudahnya mentransfer uang ke sesama pengguna OVO dengan menggunakan nomor HP, Bank, ataupun mentransfer saldo ke pengguna lain secara online. 

Namun ada sebagian pengguna yang tidak bisa transfer dari OVO ke DANA dengan munculnya pesan error "Saat ini transaksi Anda tidak dapat diproses, silahkan coba kembali". Apabila menghadapi masalah tersebut, ada cara tertentu yang bisa dilakukan agar transfer berhasil. 

Nah, jika kamu saat ini mengalami transfer OVO gagal atau ingin mengetahui cara transfer OVO ke e-wallet DANA, cara detailnya akan dijelaskan pada artikel berikut ini! 

 

Cara Transfer OVO ke DANA Terbaru untuk Mengatasi Gagal Transfer 

  • Buka aplikasi OVO, klik transfer dan pilih transfer ke rekening bank.

ovo-gagal-transfer
  • Pilih Permata Bank sebagai Bank Tujuan, lalu masukkan kode 8528 dan tambahkan nomor HP dari akun DANA yang ingin ditransfer, contoh:8528085717XX. Selanjutnya masukkan jumlah saldo yang ingin ditransfer, setelah menekan tombol lanjut kamu akan diarahkan ke halaman konfirmasi,jika informasi sudah benar, klik tombol Transfer.
cara-transfer-ovo-ke-dana-2021
  • Setelah pembayaran berhasil, kamu dapat melihat detail pembayarannya.

transfer-ovo-ke-dana-2021
Baca Juga : 




Artikel Lainnya

Komentar

Post a Comment

Subscribe