-->

Cara Memberi Penilaian/Review di Shopee Tanpa Nama (Username)

Koleksi produk unik shopee yang hits, viral dan terlaris [KLIK DI SINI]


Shopee memberikan opsi untuk tidak menampilkan nama saat pembeli me-review suatu produk, jadi jika diaktifkan nama pengguna atau username tidak diperlihatkan identitasnya. Nah, bagi kamu yang ingin menyembunyikan username agar tidak terlihat, simaklah tutorial berikut ini yang membahas cara memberi review shopee tanpa menampilkan username. 

Tutorial Memberi Review di Shopee dan Cara Menyembunyikan Username 

  • Klik menu Beri Penilaian yang berada pada halaman 'Saya', kemudian klik tombol Nilai. 
cara-memberi-review-di-shopee
  • Setelah itu di bagian penilaian produk, beri rating/tingkat kepuasan terhadap produk. Apabila ingin menyembunyikan username, aktifkan opsi  username yang ada di bagian bawah agar username tidak ditampilkan. Jika sudah, klik tombol Kirim untuk membuat ulasan. 

Itulah tutorial cara memberi penilaian atau ulasan di shopee tanpa menampilkan nama pengguna. Semoga bermanfaat! 

Artikel Lainnya

Komentar

Post a Comment

Subscribe